IDM Pop Up Remover-Cara mengatasi dan Menghilangkan "Fake Serial Number" IDM - Baru-baru ini saya mengalami masalah dengan Internet Download Manager (IDM). Entah kenapa IDM saya bisa seperti ini, padahal saya sudah melakukan Patch terhadap IDM saya dan berhasil / bisa disebut juga dengan IDM Full Version. Saya pada saat itu agak penasaran dengan IDM yang saya gunakan. Kemudian saya pun sedikit mengutak atik IDM (Internet Download Manager) saya, serta sambil Browsing. Alhamdulillah mendapat Cara Jitu mengatasi dan Menghilangkan Pop Up IDM (Fake Serial Number). Nah bagi anda yang sedang mengalami hal seperti yang saya alami ini, maka anda bisa mencoba cara yang saya tuliskan di bawah ini. Silahkan disimak dan di ikuti :
Cara Menghilangkan Jendela Pop Up IDM Fake Serial Number Terbaru
- Sebelum nya Exstract dulu File Rar yang sudah Didownload melalui link di akhir Panduan ini.
- Matikan Antivirus Sobat.
- Setelah di Exstract anda bisa meng-copy paste file yang bernama "alkalin_Jamu v1.exe" and "alkalin_Jamu v2.exe" ke dalam Folder IDM. Leboh jelasnya seperti ini : C: \ Program Files (x86) \ Internet Download Manager
- Setelah di copy anda jangan lupa juga mematikan IDM pada sistem Tray (Dengan cara klik kanan pilih Exit IDM pada Taksbar yang berada pada sebelah pojok bawah kanan anda)
- Setelah itu anda double click file "alkalin_Jamu v1.exe" and "alkalin_Jamu v2.exe" yang sudah di anda copy tadi.
- Kemudian Insyaallah IDM tidak akan muncul Pop Up Fake Serial Number lagi.
Nah itulah pembahasan mengenai IDM Pop Up Remover-Cara mengatasi dan Menghilangkan "Fake Serial Number" IDM. Semoga bermanfaat bagi sobat yang sedang mencari langkah ini.
Download Aplikasi Untuk Menghilangkan "Fake Serial Number IDM" (Internet Download Manager) melalui link di bawah ini :
Tags :
Search Come :
Cara menghilangkan Jendela "Fake Serial Number" IDM, Cara Jitu Hilangkan "Fake Serial Number IDM", Mengatasi masalah IDM Muncul Fake Serial Number, Internet Download Manager Muncul Fake Serial Number, Bagaimana Mengatasi Internet Download Manager Selalu Muncul "Fake Serial Number, Trik menghilangkan "Fake Serial Number IDM" yang muncul, Cara meNon aktifkan "Fake Serial Number di IDM (Internet Download Manager), Mengapa IDM Muncul "Fake Serial Number".
Description: IDM Pop Up Remover-Cara mengatasi dan Menghilangkan "Fake Serial Number" IDM
Rating: 4.5
Reviewer: mas didik -
ItemReviewed: IDM Pop Up Remover-Cara mengatasi dan Menghilangkan "Fake Serial Number" IDM
Download Aplikasi Untuk Menghilangkan "Fake Serial Number IDM" (Internet Download Manager) melalui link di bawah ini :
Tags :
Search Come :
Cara menghilangkan Jendela "Fake Serial Number" IDM, Cara Jitu Hilangkan "Fake Serial Number IDM", Mengatasi masalah IDM Muncul Fake Serial Number, Internet Download Manager Muncul Fake Serial Number, Bagaimana Mengatasi Internet Download Manager Selalu Muncul "Fake Serial Number, Trik menghilangkan "Fake Serial Number IDM" yang muncul, Cara meNon aktifkan "Fake Serial Number di IDM (Internet Download Manager), Mengapa IDM Muncul "Fake Serial Number".
5 comments:
Terima kasih gan. bermanfaat :)
Makasih gan, bermanfaat :)
sekarang IDM saya gak muncul jendela pop up lagi. thanks banget buat postingannya.
gan,,
knp ya waktu saya download g' bisa?
kalo ada file boleh kirim ke email saya (ramadimadi13@yahoo.co.id)
atau dilink fb saya (https://www.facebook.com/rahmadi.madi.129)
termikasih..
artikelnya bagus gan saya juga menulis tentang ini alamatnya ' cara menghilangkan fake serial number pada idm by yudhaargaonlinestore ' terimakasih kunjungan baliknya, semoga bermanfaat
Post a Comment